WHERE DO YOU SEE YOUR SELF IN 5 YEARS ?
WHERE DO YOU SEE YOUR SELF IN 5 YEARS ? ditulis oleh: Gigi. Pertanyaan nya agak sulit karena kita ga akan pernah tau apa yang terjadi dalam 1 detik kedepan. Tapi , pertanyaan ini patut untuk di pikir...
Estimasi waktu baca artikel ini adalah: . Selamat Membaca..
Pertanyaan nya agak sulit karena kita ga akan pernah tau apa yang terjadi dalam 1 detik kedepan.
Tapi , pertanyaan ini patut untuk di pikirkan lebih dalam.
Bagaimana kamu melihat dirimu dalam 5 tahun kedepan, apa yang kamu sudah lakukan dan apa yang belum .
Pertanyaan ini mulai terekam ketika kita beranjak dewasa, mulai banyak pertanyaan pertanyaan yang aneh di kepala yang suka muncul sendirinya.
Membuat satu list goals yang mau dan sudah di achieve itu sangat lah bagus , membuat target dalam hidup sangat baik untuk mengoreksi pribadi masing masing.
Banyak yang bilang kalo 5 tahun sih ya gatau ya mau jadi apa, boro boro 5 tahun besok aja gatau mau ngapain .
Kalo kalian masih student/sekolah baik universitas atau pun SMA , kalian bisa mulai membuat list untuk kehidupan kalian di 5 tahun kedepan , membuat target akan kuliah dimana ataupun bekerja dimana itu bagus untuk memompa diri supaya jadi lebih semangat.
Kalo kalian sudah bekerja boleh buat target target yang lebih serius untuk kedepannya.
Target bukan cuma soal cuan kok, boleh soal happiness yang lain kaya traveling , menikah dan bisnis .
Segala aspek kehidupan bisa di jadikan target asal kita tau kita mau ke arah yang mana.
Banyak sekali orang yang tidak tau mau ke arah mana , banyak yang bimbang mau kiri atau kanan. Karena mereka tidak mempunyai target dalam hidupnya .
Target itu tentang kamu dan kamu , apapun yang kamu mau.
Tapi bukan berarti list target ga di capai jadi marah , kecewa , ga perlu tapi ketika target itu belum tercapai dalam 5 tahun mungkin ada target baru yang terlintas dalam 5 tahun itu .
Atau mungkin kamu bisa taruh lagi di list berikutnya .
Dengan adanya gambaran kamu mau jadi apa dalam 5 tahun , kamu bisa tahu limit kamu dimana , kamu jadi lebih termotivasi , kamu ceklist semua yang kamu sudah achieve dan lihat dalam 5 tahun apa aja yang udah kamu buat .
Yuk buat list nya dari sekarang , jadi kalian bisa tau arah yang kalian mau :)
Semoga bermanfaat
Terimakasih telah membaca WHERE DO YOU SEE YOUR SELF IN 5 YEARS ?, jangan lupa tinggalkan reaksi & komentar kalian di bawah ini. Jika kalian suka dengan artikel ini, support penulis dengan cara share artikel ini ke sosmed kalian 😊
Written by,
Gigi
Tidak ada komentar